Menu

Pengangkatan dan Pengambilan Sumpah/Janji CPNS menjadi PNS

Cirebon- Calon Pengawai Negeri Sipil (CPNS) di Lingkungan Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Kota Cirebon melakukan pengambilan sumpah/janji Pegawai Negeri Sipil (PNS) pada Rabu (1/12/2021) di Balai Kota Cirebon. Hal ini menjadi semangat baru bagi PNS yang diangkat agar dapat berkarya dengan sebaik-baiknya.

Bagikan kirimin ini