Menu

Tindak Lanjut Rencana Umum Pengadaan (RUP)

CIREBON – Pelaksanaan kegiatan Tindak Lanjut Rencana Umum Pengadaan (RUP) pada Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Kota Cirebon, Rabu (9/3/2022) di Ruang MCC DKIS Kota Cirebon.

Kegiatan Tindak Lanjut RUP ini diselenggarakan sehubungan dengan kegiatan pada Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Kota Cirebon pada tahun 2022 dan Pelaksanaan Pengadaan Barang dan Jasa yang akan dilaksanakan. DKIS Kota Cirebon selalu berkoordinasi dan berkonsultasi dengan bagian pengadaan barang dan jasa agar penyelenggaraan barang dan jasa sesuai dengan aturan

Bagikan kirimin ini